Minggu, 23 Desember 2012

PROSES PEMBUATAN SEBUAH MINIATUR DARI LIMBAH KORAN BEKAS

Di sini dalam pembuatan sebuah miniatur koran bekas di buat secara manual tanpa ada campuran apapun 
sehingga dalam proses ini memang sedikit bermain otak agar mendapatkan sebuah bentuk yang sempurna dan unik. 
ADAPUN CARA - CARA UNTUK MEMBUAT SEBUAH MINIATUR SEBAGAI BERIKUT  :
  1. Koran di lipat di ambil sesuai yang di inginkan panjangnya.
  2. Di ukur selembar koran di potong sebagian yang digunakan
  3. Di lipat dan di gulung seperti membuat setik dengan cara manual hingga mendapat hasil gulungan yang berisi atau padat agar tidak patah.
  4. Bentuk gulungan harus berisi agar dalam membentuk sebuah miniatur bisa kuat dan kokoh.
  5. Membuat gulungan atau setik dari koran bekas ini minimal 25 buah setik atau bisa lebih tergantung yang di inginkan berapa banyak dan membutuhkan berapa setik untuk membuat miniatur dari koran bekas itu.
  6. Perancangan bentuk sebuah miniatur ini harus di bantu dengan kawat agar mudah dalam pembentukan mode atau model miniatur.
Pengeleman atau perekatan setiap sudut agar tersambung dengan kuat sehingga Pembentukan model miniatur yang di inginkan harus menggunakan lem ( lem kayu ).

CARA  PEMBUATAN LINGKARAN UNTUK SEBUAH RODA ADALAH SEBAGAI BERIKUT : 
 
  1. Setik tadi di lingkarkan pada sebuah kaleng bekas agar terbentuk lingkaran yang sempurna.
  2. Lingkaran tersebut di bentuk sesuai ukuran yang di inginkan seberapa besar atau kecil yang di inginkan.
  3. Di dalam lingkaran tersebut di beri lem ( lem kayu secukupnya ) agar terbentuk lingkaran yang bulat dan merata.
  4. Memberi jeruji atau seperti roda sepeda motor 
  5. Pemberian lem ( lem kayu ) setiap sudut jeruji tersebut.
  6. Pengeringan roda agar terekat kuat .


Tidak ada komentar:

Posting Komentar